VEKTOR IMAGINE

Senin, 25 Juli 2016

KARYA KARYA TUGAS KAMPUS


KARYA SEMESTER 1-2


TUGAS GAMBAR DASAR #1

GAMBAR DASAR #2

GAMBAR DASAR #3

NIRMANA #1

NIRMANA #2

NIRMANA #3

NIRMANA #4

PENGETAHUAN WARNA #1

PENGETAHUAN WARNA #2

PENGETAHUAN WARNA #3

PENGETAHUAN WARNA #4

GAMBAR BENTUK #1

GAMBAR BENTUK #2

ANATOMI #1

ANATOMI #2

PENGENALAN DASAR HURUF #1

PENGETAHUAN DASAR HURUF #1

FOTOGRAFI #1

FOTOGRAFI #2

PENGANTAR KOMPUTER DESAIN #1

PENGANTAR KOMPUTER DESAIN #2


KARYA LAIN


THE WARRIOR 2013 

RED ARMOR 2014

FLUFFY SMOOCHIKINS 2014

BLUE SPARTA 2014

NIGHTMARE 2014

QUEEN OF GLAMOUR 2014

WALLBREAKER 2015

OLD OWL  2015

IKJ LOGO

RED GOM 2015


NINJA ARMOR 2015


DIFFERENT THINGS 2016


IRON MAN 2016


SMILED LOGO

I CAN'T FEEL MY FACE 2016

AFTERNOON LANDSCAPE 2016



MIDLE OF THE NIGHT ON THE MOUNTAIN 2016

Sabtu, 11 April 2015

CARA MEMBUAT LAMPION MODELING BY BLENDER


Untuk artikel kali ini sedikit melenceng dari tema blog saya yaitu menggambar, karna saya bingung ingin posting apa lagi selama saya masih punya waktu untuk mempost artikel, maka dari itu diluang waktu saya yang cukup bisa dibilang banyak saya akan membagikan ilmu tentang modeling 3D sederhana, yaitu membuat lampion, anda pasti tahu kan bentuk dari lampion yang bermacam2, tapi disini saya membuat nya sesimple mungkin, baiklah mari kita mulai dari yang pertama,
1.pertama-tama yang memang harus kita lakukan adalah  membuka software blender, jika biasa nya ditampilan awal blender selalu ada yang dinamakan splash screen, langsung saja klik di luar splash screen sehingga muncul tampilan seperti berikut, diawal tampilan objek yang muncuk pasti objek cube,

2.sesudah itu grap objek cube, pertama-tama yang harus dilakukan adalah ubah preview ke tampilan front dengan menekan key 1, sesudah tampilannya tampak dari depan, klik RMB (right mouse button) objek lalu tekan key G (grap) lalu Z (vertikal) lalu tekan key number 1 (jarak posisi objek) jika sudah maka objek akan berpindah ke atas sehingga batas bawah objek sama rata dengan permukaan. Contoh gambar seperti berikut,

3. Sesudah tahap 2 selesai lalu tekan lah tombol TAB untuk merubah tampilan dari objek mode ke edit mode, maka objek bisa dirubah sesuka hati, disini terdapat vertex (titik) , edge (garis, dan face (permukaan) objek, pakailah mode vertex, klik vertex dibagian atas objek, pada objek cube vertex dipermukaan atas terdapat 4 vertex, maka klik semua vertex dengan RMB (right mouse klik) dibarengi dengan menekan key SHIFT pada keyboard. Jika sudah terseleksi , tekan tombol G (grap) lalu key Z (vertikal) lalu drag mouse ke arah atas sesuai panjang lampion yang anda inginkan, atau dengan perhitungan tinggal klik key number 2 atau 3,contoh nya seperti berikut.

4. Sesudah bentuk Objek yang semulanya cube berubah menjad persegi panjang, tekan CONTROL+R (loop cut) untuk menambah vertex dan edge pada bagian objek lalu Scrool mouse sehingga edge akan bertambah dan posisi loop cut vertikal contoh nya seperti gambar berikut

5.pindahkan posisi loop cut kearah horizontal , saat masih keadaan terseleksi, lalu tekan key S (scale) lalu key X horizontal sesudah itu gerakan mouse sesuai lebar , contoh nya seperti gambar berikut , ingat tanda (+) pada gambar abaikan,

6. lalu sesudah itu hampir sama seperti sebelumnya , tapi sebelum itu tekan key number 3 untuk preview dari sisi sebelah kanan maka permukaan objek masih terlihat kosong, lakukan lah seperti langkah sebelumnya, dengan CTRL+R  (loop cut) dan scale objek edge loop cut dengan cara tekan key S (scale) lalu tekan key Y untuk arah posisi horizontal , lalu drag mouse , dan sesuaikan lebar, contoh seperti berikut;

7. langkah selanjut nya juga sama, jangan lupa preview dirubah ke arah depan key 1,  lalu loop cut CTRL+R dengan posisi berbeda yaitu posisi horizontal, lalu pindahkan posisi edge dengan cara tekan key S (scale) lalu tekan key Z (vertikal) lalu drag mouse ke atas atau ke bawah, maap pada gambar dibawah terjadi kesalahan pengetikan, contoh seperti berikut.

8. lalu agar mempermudah pengeditan objek tekan key TAB dan CTRL secara bersamaan lalu akan muncul option yang didalamnya terdapat mode Vertex, Edge, dan Face, pilih lah mode face seperti gambar berikut

9.sesudah itu kita beralih ke pengeditan permukaan objek, pilih lah mode material pada menu disamping kanan, apalah itu nama nya hehe, pilih objek material lalu pilih Add new material , contoh seperti berikut



10. Lalu mode material yang anda bikin sudah tercantum di list tinggal dirubah warna nya menjadi warna emas contoh seperti berikut
                                                 
11. jika sudah, seleksi objek yang ingin diubah , karna mode  nya sudah dalam keadaan face maka anda tinggal klik kanan permukaan dibarengi dengan SHIFT , sesudah terseleksi bagian yang ingin diubah menjadi kaca, klik material di list yang tersedia, lalu klik ASSIGN untuk menerapkan warna nya, contoh seperti berikut


12. selanjutnya masih dalam keadaan terseleksi, lihat dibagian bawah menu material, maka terdapat transparency (trasnparan) lalu centang tambah kan tingkatkan atau kurangi alfa nya seperti gambar berikut

13. Lalu tekan F12 untuk render image preview, maka objek akan teransparant seperti berikut.

14. lalu tambah material sepeti sebelumnya dengan warna berbeda,, lalu seleksi objek selain tadi, bisa dengan cara CTRL+A lalu klik kanan objek transparan sehingga tidak terseleksi, lalu klik materialnya, pilih warna sesuai dengan gambar berikut.

15. lalu kembali ke object mode, dimana objek tidak bisa di edit lagi. Kecuali dipindahkan, dan menambah objek, sesudah itu tekan (Z) pada keyboard agar tampilan seperti berikut

16. setelah itu tambah objek bulat dengan cara Tekan key SHIFT+A maka akan muncul bar Add objek, pilih mesh lalu pilih UV sphere, seperti berikut.

17. sesudah muncul objek, pindahkan objek di dalam cube dan harus ditengah2, tampak atas key (7) tampak depan key (1),

18.lalu saat objek Uvsphere masih dalam seleksi, klik mode material dan cari mode “emit”untuk memberi cahaya pada objek dan perbesar frekuensinya.

19.tambahkan cahaya lampu, dengan cara SHIFT+A , Add mesh lamp lalu pilih point

20.Letakan point didalam objek Uvsphere

21.pilih menu objek data, lalu perbesar Energy nya, keadaan saat menklik lamp
tekan f12 untuk meilihat hasil,seperti ini


22. tambahkan lampu lagi seperti sebelumnya diposisi seperti berikut.



23. setelah itu render hasil nya, jika anda ingin persis sebagai gambar tinggal tambahkan objek seperti cube diatas nya,, contoh sebagai berikut, selamat mencoba